5 Pantai di Ende Ini Menawarkan Pesona Yang Tak Biasa

- 23 Desember 2020, 19:42 WIB
Pantai Batu Biru
Pantai Batu Biru /

3. Pantai Mbu’u

 

Pantai Mbu'u
Pantai Mbu'u

Ini pantai dengan hamparan pasir hitam lainnya. Dilengkapi dengan panorama indah dengan latar belakang gunung dan lautan yang menakjubkan.

Ada satu gunung di sana sangat unik, yaitu Gunung Meja. Namanya berasal dari bentuk puncaknya yang datar. Namun, hal itu bukanlah fenomena alam. Puncak gunung tersebut sengaja dipangkas agar pesawat yang datang dari Bandara Haji Hasan Aroeboesman bisa mendarat.

4. Pantai Tangga Alam

 

Pantai Tangga Alam
Pantai Tangga Alam

Pantai ini punya hamparan pasir silika berwarna hitam. Lokasinya tidak terlalu jauh dari pusat kota. Jaraknya yang dekat inilah yang membuat lokasi ini menjadi salah satu pilihan warga kota Ende untuk mengisi hari-hari liburnya.

Kamu juga bisa melihat Gunung Meja dari pantai ini. Pasirnya halus, panorama indah, dan sangat estetis. Jalanan menuju pantai ini juga memesona dengan tebing tinggi di kedua sisi jalan.

5. Pantai Batu Cincin

 

Pantai Batu Cincin
Pantai Batu Cincin

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x