Daftar Negara - negara Termiskin di Benua Asia Tahun 2022, Timor Leste Urutan Berapa?

- 11 September 2022, 06:00 WIB
Daftar Negara - negara Termiskin di Asia Tahun 2022, Timor Leste Urutan Berapa?
Daftar Negara - negara Termiskin di Asia Tahun 2022, Timor Leste Urutan Berapa? /Tangkapan layar YouTube @ Bumi Bicara/

Ada 242 juta penduduk di mana sekitar 6 persen menganggur dan 24,3 persen berada di bawah garis kemiskinan.

Perekonomian memiliki tingkat pertumbuhan PDB riil sebesar 5,4 persen dan komposisi PDB pertanian 24,4 persen, industri 19,1 persen dan jasa 56,5 persen.

Mayoritas angkatan kerja di negara ini berada di pertanian di mana terdapat sekitar 42,3 persen dari angkatan kerja.

Meskipun Pakistan sangat kaya akan sumber daya alam, namun penduduknya banyak yang hidup dalam kemiskinan yang ekstrim.

Hal ini disebabkan karena korupsi dan elitisme pemerintah, konflik agama dan sekuler, konflik politik, kurangnya cita - cita demokrasi dan iklim bisnis yang lemah bagi investor asing.

Negara ini juga mengeluarkan sebagian besar pengeluarannya untuk pertahanan hanya menghabiskan 2 persen dari total PDB untuk pendidikan.

Akibatnya setengah dari penduduk Pakistan tidak berpendidikan.


6.Kirgistan

Kirgistan adalah negara yang terkurung daratan yang terletak di Asia Tengah. Negara ini memiliki jumlah penduduk sebanyak 6,7 juta jiwa dengan luas wilayah 200 ribu kilo meter persegi.

Dari jumlah penduduk tersebut sekitar 3 persen menganggur dan 32 persen berada di bawah garis kemiskinan.

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x