Dokter Tirta Angkat Bicara Terkait Kerumunan Warga Saat Kunjungan Presiden Jokowi di Maumere

- 25 Februari 2021, 06:59 WIB
Dokter Tirta
Dokter Tirta /Instagram @dr.tirta/

Dalam video yang beredar di sosial media tampak mobil yang ditumpangi oleh Jokowi dikejar oleh masyarakat yang ingin menyapanya, terlihat bahwa dalam video tersebut Protokoler ikut kewalahan, mengawasi masyarakat yang antusias terhadap kedatangan Presiden Jokowi.

"Pak Presiden tampak di video, sudah berusaha menenangkan dan mengingatkan protokol, tapi warga tatap mendatangi mobil. Ga mngkin mobil trus melaju kan? Satu-satunya cara agar bubar, ya mau ga mau pakde keluar dari atap, dan menyapa dan meminta warga kembali ke rumah masing-masing "dikutip dari Instgram @dr.tirta .

Ia mengingatkan kepada Petugas Protokoler agar lebih berhati-hati dalam mengatur agenda dan alur massa di lapangan ketika kegiatan Jokowi. Dr Tirta berharap untuk kedepanya staf istana lebih selektif dan protektif jika agenda Presiden di lapangan, sebab antusias masyarakat yang sangat besar.

Di akhir video ia berpendapat bahwa penerapan sanksi kerumunan bagi Jokowi sudah tidak relevan untuk di tegakan.***

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso

Sumber: Instagram dr Tirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah