Berikut Ini Tips Agar Lolos Tes Psikologi saat Penerimaan Anggota Polri Tahun 2022

- 20 Maret 2022, 15:45 WIB
Ilustrasi penerimaan Polri
Ilustrasi penerimaan Polri /Instagram @rekrutmen Polri/

MEDIA KUPANG - Seperti diketahui pendaftaran anggota Polri 2022 segera dibuka secara terpadu mulai dari akademi Kepolisia (Akpol), Bintara, dan Tamtama.

Masyarakat Indonesia khususnya yang berminat menjadi seorang polisi bisa mempersiapkannya diri dari sekarang.

Untuk lolos polisi, tentunya para pelamar  harus melalui serangkaian tes untuk lolos menjadi Taruna Akademi Polisi (Akpol), Bintara dan Tamtama.

Baca Juga: Ditetapkan Jadi Tersangka, Haris Azhar: Kita Bisa Dipenjara, tapi Kebenaran yang Kita Bicarakan tidak Bisa

Di antara tes yang harus dilalui para pelamar tersebut, seperti dilansir Media Kupang melalui  dari laman penerimaan.polri.go.id, yakni tes psikologi yang terdiri atas tes kecerdasan, kepribadian, minat dan kecermatan.

Tes kecedasan tersebut di antaranya membuat pola gambar, pencerminan, gambar, deret angka dan matematika dasar. Sementara tes kepribadian terdiri atas jawaban setuju atau tidak atas beberapa soal yang diberikan.

Sedangkan tes minat berupa isian minat masing-masing. Selanjutnya untuk tes kecermatan di antaranya angka hilang dan huruf hilang.

Supaya lolos menghadapi tes psikologi ini, bisa mengikuti beberapa tips yang diberikan Brigadir Polisi Dua (Bripda) Redi yang diunggah di kanal Youtube Casis Polri.

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah