Tradisi Unik Peringatan Hari Raya Paskah di Sejumlah Negara di Dunia dari Napak Tilas Hingga 'Death Dance'

- 16 April 2022, 10:34 WIB
Telur Paskah
Telur Paskah /Ilustrasi Pixabay/

MEDIA KUPANG - Sejumlah warga Kristiani di beberapa negara di belahan dunia mempunyai tradisi unik dalam merayakan Hari kebangkitan Yesus Kristus atau Hari Paskah pada Minggu 17 April 2022.

Hari paskah sendiri merupakan peristiwa penting yang menandai bangkitnya Yesus Kristus ke langit pada hari ketiga usai penyaliban. Hal itulah yang menjadikan paskah sebagai momen paling sakral bagi umat kristiani.

Biasanya, peringatan Hari Paskah ini identik dengan kelinci dan telur Paskah. Namun tahukah Anda, selain itu ternyata banyak keunikan - keunikan lain yang dilakukan warga Kristiani di sejumlah negara.

Seperti halnya keunikan yang dilakukan masyarakat Israel. Dimana warga Israel akan merayakannya dengan cara mengulang kembali penderitaan Yesus saat disalib.

Beberapa di antara mereka mengangkat salib besar dan membawanya sepanjang jalan salib. Malam Paskah juga dirayakan dengan meriah sekaligus khusyuk di Yerusalem Israel.

Berbedah dengan di Spanyo, dalam manyambut Hari Paskah, masyarakat Spanyol akan melakukan ritual “dansa de la mort” atau “death dance”. Para penari menggunakan kostum tengkorak dan akan berparade ke jalan-jalan hingga pagi hari.

Biasanya ritual ‘dansa de la mort’ ini dilakukan saat Kamis putih sebelum perayaan Paskah di hari Minggu. Tradisi ini bertujuan untuk kembali mengenang sejarah Paskah dan bagaimana Yesus Kristus berkorban untuk umatnya.

Namun selain itu, masih banyak tradisi unik yang diketahui telah dilakukan di berbagai negara di dunia saat perayaan paskah. Berikut ini tradisi unik yang dilakukan berbagai negara pada perayaan Paskah.

1. Polandia – Yang basah yang menikah

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah