Persami Maumere Kalahkan Perseftim Flores Timur Dan Memimpin Klasemen Sementara Grup A

- 10 September 2022, 20:13 WIB
Pemain Persami Maumere merayakan kemenangannya
Pemain Persami Maumere merayakan kemenangannya /AS Rabasa

Dia pernah bermain untuk PSN Ngada dalam ajang regional maupun nasional.

Pertandingan babak kedua semakin seru. Kedua tim saling jual beli serangan.

Perseftim mencoba membangun serangan, namun pemain belakang Persami sigap menghalau serangan.

Begitu pun sebaliknya, pemain Persami mencoba membongkar pertahanan belakang Perseftim, namun semuanya gagal.

Hingga wasit meniup pluit tanda berakhirnya pertandingan, tidak ada gol tercipta.

Gol kemenangan Persami yang dicetak oleh Yoris Nono menjadi penentu kemenangan anak-anak Maumere.

Perseftim harus menerima kekalahan perdana pada laga penyisihan di grup A. 

Kemenangan Persami Maumere menghantar mereka pada posisi teratas klasemen sementara grup A.***

 

Halaman:

Editor: AS Rabasa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x