Belum Banyak yang Tahu, Ini Daftar 5 Negara Tanpa Malam Hari

- 6 April 2022, 19:09 WIB
Norwegia
Norwegia /Pixabay/

MEDIA KUPANG - Sudah bukan hal baru jika siang dan malam selalu berganti. Seperti halnya di Indonesia masyarakat tentu sudah tahu jika siang dan malam biasanya berlangsung secara rata, yaitu 12 jam siang dan 12 jam malam.

Namun menjadi pertanyaan, jika berbicara dunia tanpa malam, pasti kita akan bertanya - tanya, bagaimana bisa ada siang  tanpa malam hari?, rasanya hal itu tidak mungkin.

Namun, nyatanya negeri tanpa malam hari itu ada dibelahan dunia lain. Lalu bagaimana itu bisa terjadi?

Anda pernah dengar istilah midnight sun alias matahari di tengah malam? Istilah ini digunakan untuk menjelaskan fenomena di mana matahari terus bersinar meski jam sudah menunjukkan lewat tengah malam.

Fenomena alam yang unik ini terjadi setiap tahun saat musim panas di beberapa negara di dunia. 

Biasanya, matahari mencapai puncaknya di bulan-bulan musim panas setiap tahun. Selama bulan-bulan khusus ini, semua wilayah di sekitar sisi utara Lingkaran Arktik mengalami sinar matahari hingga 24 jam sehari.

Intensitas matahari tengah malam bervariasi dari satu tempat ke tempat lain. Beberapa faktor yang mempengaruhi hal ini antara lain kedekatan dengan kutub bumi serta adanya awan dan kabut.

Biasanya midnight sun ini dialami oleh wilayah yang berada di bagian utara. Lalu negara mana saja yang memiliki waktu siang yang lebih banyak tersebut?

Dilansir Media Kupang dari kanal Youtube PITRAVELERS yang dipublikasikan pada 21 Juni 2021 dengan judul ‘Negeri Tanpa Malam Hari! Ini Daftar Negaranya’, berikut ini 5 daftar nama negara yang mengalami midnight sun, diantaranya :

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x