Belum Banyak yang Tahu, Ini Daftar 5 Negara Tanpa Malam Hari

- 6 April 2022, 19:09 WIB
Norwegia
Norwegia /Pixabay/

1. Norwegia

Masyarakat Norwegia sudah terbiasa dengan fenomena Midnight Sun, namun bagi warga negara lain hal tersebut merupakan sesuatu yang luar biasa.

Negara ini terletak di sektor Kutub Utara, dimana Norwegia merupakan negara yang memiliki perubahan iklim yang cukup ekstrim

Salah satu kota di Norwegia bernama Hammerfresh yang berada di sebelah Utara memiliki waktu siang hari 24 jam dari awal Mei hingga akhir Juli. Luar biasa bukan?

Hal tersebut mengakibatkan udara di Kota Hammerfresh tersebut sangat panas dan setiap rumah harus menggunakan AC.

Baca Juga: Misteri Hilangnya Pesawat MH370 Beserta 239 Orang Mulai Terkuak, Pakar Temukan Lokasinya

Selain itu, dibeberapa kota Norwegia akan mengalami midnight sun, dimana waktu sudah menunjukan tengah malam, namun tetap ada matahari yang seolah terbenam tapi tidak. Sehingga beberapa kota tersebut dipenuhi sinar senja hingga kembali terang.

2. Finlandia

Finlandia juga merupakan salah satu negara yang mengalami midnight sun, akan tetapi tidak separah negara Norwegia  Saat mengalami musim panas, waktu malam di Finlandia akan terasa seperti sore hari, agak gelap tapi masih ada sinar matahari di balik awan.

Finlandia juga disebut sebagai negara yang sulit menemukan malam hari saat musim panas. Sebab, negara ini berada di lingkar kutub maka matahari akan bersinar selama 24 jam saat musim panas.

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah