Pendaftaran Beasiswa LPDP 2021 telah Dibuka, Ini yang Perlu Diketahui Pendaftar

- 5 Mei 2021, 22:15 WIB
Pendaftaran Beasiswa LPDP 2021 telah Dibuka, Ini yang Perlu Diketahui Pendaftar
Pendaftaran Beasiswa LPDP 2021 telah Dibuka, Ini yang Perlu Diketahui Pendaftar /Screnshoot IG @lpdp_ri/

MEDIA KUPANG - Pemerintah melalui Kementerian Keuangan telah membuka pendaftaran Beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan ( LPDP ) bagi warga indonesia yang ingin melanjutkan studinya ke jenjang yang lebih tinggi.

Sperti dilansir akun Instagram resmi @lpdp_ri Rabu 5 April 2021, pembukaan pendaftaran ini telah dibuka sejak 4 mei 2021 kemarin. Pendaftar bisa mengaksesnya melalui link beasiswalpdp.kemenkeu.go.id.

“Catat dan tandai kalendermu ya! Mulai 4 Mei 2021 kamu sudah bisa melakukan registrasi online melalui beasiswalpdp.kemenkeu.go.id untuk program beasiswa reguler dan perguruan tinggi utama dunia,” tulis pihak LPDP.

Baca Juga: Bercerai, Segini Harta yang Dimiliki Bill Gates dan Melinda

Namun sebelum mendafatar ada beberapa hal utama yang perlu diketahui oleh para pendaftar hal yang perlu diketahui tersebut yakni, Program Beasiswa LPDP ini ada dua jenis, yang pertama, Program Beasiswa Reguler, kedua Program Beasiswa Perguruan Tinggi Utama Dunia.

Program Beasiswa Reguler diperuntukkan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah menyelesaikan studi pada program studi berikut ini:

1. Program diploma empat (D4) atau sarjana (S1) untuk beasiswa magister.

2. Program magister untuk beasiswa doktor.

3. Program diploma empat (D4)/sarjana (S1) untuk beasiswa doktor luar negeri.

Sementara itu, Beasiswa Perguruan Tinggi Utama Dunia (PTUD) diperuntukkan bagi
Warga Negara Indonesia (WNI) yang telah memperoleh Letter of Admission/ Acceptance Unconditional dari Perguruan Tinggi Utama Dunia untuk menempuh jenjang pendidikan Magister dan Doktor.

Berikut ini kriteria pendaftar Beasiswa Perguruan Tinggi Peringkat Utama Dunia (PTUD), antara lain.

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso

Sumber: Instagram @lpdp_ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x