10 Tips Hadapi Stres di Masa Pandemi, Salah Satu Cara Terkait Medsos, Simak Yuk

- 18 Oktober 2021, 17:26 WIB
10 Tips Hadapi Stres di Masa Pandemi, Salah Satu Cara Terkait Medsos, Simak Yuk
10 Tips Hadapi Stres di Masa Pandemi, Salah Satu Cara Terkait Medsos, Simak Yuk /Instagram Kemensos RI

MEDIA KUPANG - Pandemi Covid-19 yang telah melanda dunia kurang lebih dua tahun tentu berdampak besar pada kehidupan banyak orang.

Dampak yang dirasakan langsung terkait perilaku hidup yang tak biasa seperti kehidupan normal sebelumnya.

Seperti penerapan protokol kesehatan yang seolah seperti tantangan yang bisa saja membuat stres dan menyebabkan emosi terutama pada orang dewasa.

Baca Juga: Food Estate di Sumba Tengah Berhasil, Menteri Pertanian: Bisa Kurangi Kemiskinan

Protokol kesehatan penting dan diperlukan untuk mengurangi penyebaran Covid-19.

Namun di sisi lain, kondisi ini bisa membuat banyak orang merasa bosan karena harus terisolasi dan lainnya yang bisa meningkatkan stres dan kecemasan.

Wajar kok jika Anda mengalaminya. Namun juga, bukan membuat kita surut dan gentar.

Baca Juga: Warga Miskin Ekstrem di TTS Nikmati Listrik, Wapres: Gunakan dan Manfaatkan dengan Baik

Penting untuk bisa mengatasi stres dan bosan dengan cara yang sehat di masa pandemi seperti saat ini. Berikut 10 tips agar tetap sehat jiwa raga dikutip instagram @kemensosri Senin 18 Oktober 2021;

Halaman:

Editor: Royan B

Sumber: Instagram Kemensosri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah