Daftar Kota Maju di Indonesia, Bandung Tidak Termasuk di Dalamnya

- 3 November 2022, 07:43 WIB
Ilustrasi kota maju
Ilustrasi kota maju /AS Rabasa /

Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS), jumlah PDRB per kapita kota Makassar menyentuh angka 115,39 juta.

Baca Juga: Asisten Rumah Tangga Ferdy Sambo : Putri Candrawathi Sempat Mengajak Brigadir J dan Bharada E ke Mall

  1. Batam

Terakhir, kota terkaya di Indonesia yang menduduki peringkat sepuluh dipegang oleh kota Batam, yakni kota terbesar di Provinsi Kepulauan Riau dengan PDRB per kapita Rp 113,48 juta.

Perekonomian kota Batam didukung dengan adanya berbagai industri, seperti: industri elektronik, furniture, kimia, kulit, logam, dan lain-lain.

Baca Juga: Pemerintah Desa Satar Nawang Berikan Bantuan Anakan Cengkeh kepada Masyarakat

Sebagai informasi, perlu diingat bahwa peringkat tersebut ditentukan berdasarkan perhitungan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) per kapita di setiap wilayah, baik kota maupun kabupaten.

Itulah informasi tentang 10 kota terkaya di Indonesia berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik.***

 

 

 

Halaman:

Editor: AS Rabasa

Sumber: NKRI Post.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah