Jelang Indonesia vs Brunei Darussalam Pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 , Kontrak Shin Tae-yong Diperpanjang

- 11 Oktober 2023, 13:35 WIB
Poster Indeonesia vs Bruney Darussalam Kamis, 12 Oktober 2023
Poster Indeonesia vs Bruney Darussalam Kamis, 12 Oktober 2023 /Tangkapan Layar Instagram @pssi/

Sedangkan laga Leg kedua digelar di Stadion Sultan Hassanal Bolkiah pada Selasa 17 Oktober 2023 pukul 19.15 WIB.

Jika menang dan lolos dari ronde pertama, Indonesia akan masuk babak penyisihan grup ronde kedua, Grup F bersama Irak, Vietnam, dan Filipina.

Pada ronde kedua, Indonesia harus finis sebagai dua teratas untuk bisa lolos ke ronde ketiga dan semakin dekat dengan pintu Piala Dunia 2026 yang bakal digelar di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko dengan diikuti 48 tim.

Berikut 26 pemain yang mengikuti latihan perdana jelang melawan Brunei, di Lapangan A GBK, Senin:

1. Edo Febriansyah - Persib Bandung

2. Marc Klok - Persib Bandung

3. Ricky Kambuaya - Dewa United

4. Rachmat Irianto - Persib Bandung

5. Dimas Drajad - Persikabo 1973

Baca Juga: KPU Sebut Situasi Pemilu 2024 Berbeda dengan Pemilu 2019, Simak Penjelasan Hasyim Asy'ari

Halaman:

Editor: Primus Nahak

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x