Sebulan Terakhir Lebih dari 60 Ekor Sapi di Fulan Fehan Mati Diserang Penyakit, Begini Gejala Klinis

- 4 Desember 2022, 23:58 WIB
Sebulan Terakhir Lebih dari 60 Ekor Sapi di Fulan Fehan Mati Diserang Penyakit, Begini Gejala Klinisnya
Sebulan Terakhir Lebih dari 60 Ekor Sapi di Fulan Fehan Mati Diserang Penyakit, Begini Gejala Klinisnya /Kundus Loe/Media Kupang

Mengenai gejala klinisnya, Gusti menjelaskan bahwa  sebelum mati, sapi-sapi tersebut mengalami lutut, kaki dan rahang sapi akan bengkak, tidak mau makan rumput, dan dikerumunin lalat yang berlebihan.

"Penyakit ini tidak hanya ada di Fulan Fehan saja tetapi ada juga di berapa kampung sekitaran Fulan Fehan," tutupnya.

 

Mengenal Penyakit Mulut dan Kuku (PMK)

Penyebab matinya sapi milik warga Desa Dirun di Fulan Fehan belum diketahui secara pasti karena belu dilakukan konfirmasi ke pihak yang berkompeten.

Namun Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) sempat mencuat beberapa waktu lalu termasuk di NTT. Banyak yang belum tahu apa itu PMK.

Dilansir pertanian.kulonprogokab.go.id 

PMK adalah penyakit hewan menular akut yang menyerang ternak sapi, kerbau, kambing, domba, kuda dan babi dengan tingkat penularan mencapai 90-100% dan kerugian ekonomi sangat tinggi. PMK memiliki 7 varian yang berbeda.

PMK disebabkan oleh virus dengan genus Aphthovirus dari famili Picornaviridae.

Apa saja gejala dari PMK?

Halaman:

Editor: Fredrik Bau


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x