Airlangga Hartarto Ungkap Kartu Prakerja Gelombang 24 Telah Dibuka Pemerintah, Simak Jadwalnya

- 15 Maret 2022, 16:14 WIB
Ilustrasi kartu prakerja
Ilustrasi kartu prakerja /Depok pikiran rakyat/

-Masukkan nomor telepon dan kode OTP yang dikirimkan ke nomor telepon.

-Ikuti tes tersebut dengan memilih "Mulai Sekarang"

- Setelah selesai tunggu email pemberitahuan dari kartu prakerja

-Jika sudah mendapatkan email, kembali ke laman prakerja dan anda bisa bergabung pada gelombang yang tersedia.

Sebagai informasi, beberapa orang seringkali melewatkan hal penting dalam pendaftaran Kartu Prakerja, seperti syarat pendaftaran. Padahal sesuai dengan ketentuan yang ada pada Kartu Prakerja, tidak semua orang dapat mendaftar sebagai peserta.

Ada beberapa syarat yang harus diperhatikan dan hal tersebut sangat menentukan keberhasilan kamu pada saat melakukan pendaftaran. Demikian informasi tentang kartu prakerja gelombang 24 yang perlu Anda ketahui.***

 

Halaman:

Editor: Marselino Kardoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah