Ini Penyebab Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang, Ini Penjelasan Mahfud MD

- 3 Oktober 2022, 10:59 WIB
Menkopohukam Mahfud MD
Menkopohukam Mahfud MD /Miju/Tangkapan Layar Instagram @mohmahfudmd

Seperti diketahui, tragedi usai pertandingan Arema FC melawan Persebaya di Stadion Kanjuruhan, Malang, menyebabkan 125 orang meninggal dunia.

Tragedi Kanjuruhan ini menjadi kabar duka bagi dunia sepakbola Tanah Air.

Baca Juga: Bupati Belu Ikut Pertemuan Dengan Presiden Jokowi

Selain 125 orang tewas, ada seratusan warga yang juga masih dalam perawatan.

Kericuhan bermula saat para suporter menyerbu lapangan usai timnya kalah melawan Persebaya. Banyaknya suporter yang menyerbu lapangan direspons polisi dengan menghalau dan menembakkan gas air mata.

Gas air mata juga ditembakkan ke arah tribun. Tembakan gas air mata tersebut membuat para suporter panik, berlarian, dan terinjak-injak.***

Halaman:

Editor: AS Rabasa

Sumber: Instagram Mahfud MD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x