Warga Diminta Tidak Menghambat Kunjungan Kerja Presiden Jokowi di Kabupaten Sumba Timur

- 31 Mei 2022, 07:18 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi). /BPMI Setpres
Presiden Joko Widodo (Jokowi). /BPMI Setpres /

Baca Juga: Otoritas Swiss Terbuka Menerima Masukan, Ridwal Kamil Ikut Pencarian Anaknya yang Belum Ditemukan

Menurut Dia, kunjungan kerja Presiden Jokowi yang direncanakan tiba di Bandara Umbu Mehang Kunda pada Rabu 1 Juni 2022 sore akan berkunjung ke lokasi Pasar Inpres Matawai di Kecamatan Kota Waingapu.

Selanjutnya melakukan panen raya tanaman Sorgum di Laipori, Kecamatan Pandawai, kabupaten setempat.

Kunjungan Presiden Jokowi ke daerah itu diakui Wakil Bupati Sumba Timur cukup mendesak.

“Dalam waktu singkat, ya kami Pemda Sumba Timur harus mengambil langkah cepat untuk mengantisipasi berdasarkan informasi yang kami peroleh.”

Baca Juga: Daftar Juara Liga Champions dari Tahun ke Tahun, Real Madrid 14 Kali Jadi Juara

Baca Juga: Apa Arti Mimpi Bercermin dan Mimpi Melihat Bunga Merambat di Pagar? Begini Penjelasan Primbon Jawa

 Lebih lanjut David Melo Wadu menjelaskan, “Karena pada hari ini juga Bupati Sumba Timur, Kapolres dengan Dandim ada menghadiri  upacara peringatan hari Pancasila 1 Juni di Kabupaten Ende.”

Usai menerima kepastian kunjungan Presiden Jokowi, pihaknya langsung berkoordinasi dengan lintas sektor dan Bupati Sumba Timur Drs. Khristofel Praing, M.Si yang saat ini sedang berada di Kabupaten Ende.

“Kita sudah koorsdinasi, besok Bupati Sumba Timur bersama Dandim dan Kapolres akan kembali untuk persiapan menyambut kunjungan Presiden ke Sumba Timur,” tandasnya.***

Halaman:

Editor: Ryohan B

Sumber: YouTube MaxFM Wgp


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x